DIRLANTAS POLDA KALTENG BICARA TENTANG ZONA INTEGRITAS

0
100

MEMILIKI NIATAN UNTUK MERAIH ZONA INTEGRITAS MENUJU WBK-WBBM, DIRLANTAS POLDA KALTENG KOMBES POL ARIES SYAHBUDIN, S.I.K., S.H., M.HUM. TERUS MELAKUKAN SOSIALISASI KEPADA INTERNAL POLRI ATAUPUN PIHAK LUAR. HAL INI TERLIHAT SAAT BELIAU MENGAMBIL APEL PAGI DI MAPOLDA KALTENG. DIRLANTAS MENEKANKAN UNTUK POLRI HARUS MEMBERIKAN PELAYANAN TERBAIK UNTUK MASYARAKAT, TERLEBIH UNTUK JAJARAN LALU LINTAS YANG SUDAH BERKOMITMEN UNTUK MEMBANGUN ZONA INTEGRITAS DAN DALAM HAL PELAYANAN LANGSUNG BERSENTUHAN DENGAN MASYARAKAT AGAR MEMPEDOMANI SETIAP ATURAN YANG TELAH DI TETAPKAN DALAM STANDAR OPERASIONAL PELAYANAN. BELIAU JUGA MENYAMPAIKAN AGAR SELURUH ANGGOTA IKHLAS DAN BERSEMANGAT SERTA SADAR BAHWA TUGAS POLRI ADALAH TUGAS YANG MULIA DALAM MEMBERIKAN RASA AMAN TERHADAP BANGSA DAN NEGARA.

 

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here